Bawaslu Kabupaten Lumajang menerima undangan untuk turut serta dalam kegiatan Forum Group Discussion (FGD) “Basic Toolkit for Community Capacity Building” yang diselenggarakan oleh komunitas Omah Sinau Gesang pada Rabu (2/7/2025).
Bawaslu Kabupaten Lumajang menghadiri Rapat Pleno Terbuka Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan II Tahun 2025 yang digelar oleh KPU Kabupaten Lumajang pada Rabu (2/7/2025).
Lumajang – Menyusul pelantikan resmi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Bawaslu se-Indonesia, Bawaslu Provinsi Jawa Timur menggelar kegiatan pembekalan bagi ASN PPPK di jajaran Bawaslu se-Jatim pada Rabu, (1/07/2025).
Lumajang – Sebanyak 283 Aparatur Sipil Negara (ASN) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Bawaslu se-Jawa Timur resmi dilantik oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) Bawaslu RI, Ichsan Fuadi, pada Selasa, 1 Juli 2025.
Sebanyak 8 Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri Sipil (PPNPNS) di lingkungan Bawaslu Kabupaten Lumajang resmi dilantik sebagai Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun Anggaran 2024 pada Selasa, (1/7/25).