Lumajang –Ketua Bawaslu Kabupaten Lumajang, Lutfiati, menegaskan bahwa keikutsertaan dua CPNS Bawaslu Lumajang, Muhammad Fais dan Nindhy Afriskha Indraswari dalam Pelatihan Dasar (Latsar) merupakan langkah fundamental untuk memperkuat kualitas sumber daya manusia pengaw
Lumajang - Dua Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Bawaslu Kabupaten Lumajang angkatan 2025, Muhammad Fais dan Nindhy Afriskha Indraswari, mengikuti Pelatihan Dasar (Latsar) yang diselenggarakan secara daring melalui Zoom Meeting pada (9/09/2025).
Lumajang – Bawaslu Provinsi Jawa Timur menggelar Diskusi Hari Selasa (DHS) seri ke-7 dengan topik putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 03-03/PHP.DPD-XII/2024 terkait sengketa hasil Pemilu DPD di Sumatera Barat, Selasa (09/9/2025).
Lumajang - Diskusi hukum itu berlangsung tenang pada Selasa siang, 9 September 2025. Di ruang Zoom yang dipenuhi para pengawas pemilu dari 38 kab/kota, Bawaslu Jawa Timur kembali menggelar Diskusi Hukum Selasa (DHS) seri ketujuh.