Lumajang – Memasuki penghujung tahun 2025, anggota Bawaslu Kabupaten Lumajang Siti Mudawiyah, memimpin rapat internal yang diikuti oleh seluruh jajaran sekretariat yang dilaksanakan pada Selasa (4/11/2025) di ruang media centre.
Lumajang - Di tengah tantangan menjaga marwah pengawas Pemilu, Bawaslu Lumajang memaknai kolaborasi bukan sekadar jargon, melainkan kebutuhan nyata. Dua jajaran utamanya, Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Humas, M.
Lumajang - Di tengah upaya menjaga akurasi data pemilih menjelang tahun politik 2025, Bawaslu Kabupaten Lumajang mencatat capaian signifikan dalam pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB).
Lumajang - Suasana rapat evaluasi pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Bawaslu Jawa Timur pada Senin (3/11/2025), berlangsung hangat tapi tegas.
Lumajang - Deretan nama dalam daftar pemilih itu tampak biasa. Namun ketika Bawaslu Kabupaten Lumajang menelusurinya, sesuatu terasa janggal. Banyak di antaranya berusia hampir seabad—bahkan beberapa sudah lama meninggal dunia.