Lumajang - KPU Kabupaten Lumajang menegaskan bahwa perbedaan data pemilih antara masa tahapan dan non tahapan pemilu merupakan konsekuensi dari proses pemutakhiran yang terus berjalan.
Lumajang - Bidang Politik Dalam Negeri dan Ormas Kesbangpol Kabupaten Lumajang menegaskan pentingnya sinergi lintas instansi dalam memastikan validitas Data Pemilih Berkelanjutan (DPB) tahun 2025.
Lumajang - Anggota Bawaslu Kabupaten Lumajang, M.S. Lubis, menegaskan perlunya pemahaman publik dan koordinasi lintas instansi untuk mengatasi kompleksitas pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) yang berlangsung secara triwulanan.
Lumajang - Anggota KPU Kabupaten Lumajang, Abu Kusaeri, menegaskan perlunya kolaborasi yang lebih erat antara KPU, Bawaslu, serta pemerintah desa dalam memastikan akurasi Data Pemilih Berkelanjutan (DPB).